Jago Lagu

Tanggal Merah Sabtu 30 Juli 2022 Libur Peringatan Hari Apa?

Tanggal Merah Sabtu 30 Juli 2022 Libur Peringatan Hari Apa?

Tanggal Merah Sabtu 30 Juli 2022 Libur Peringatan Hari Apa? (harustahu.info)

HarusTahu.info - Tanggal merah pada hari sabtu, tanggal 30 juli 2022 nampak berwarna merah yang berarti tergolong hari libur.

Apakah pemerintah menetapkan libur pada tanggal tersebut?

Sabtu Tanggal Merah? Peringatan Hari Apa?

Dikutip dari perubahan SKB Libur Nasional dan Cuti Bersama tahun 2022, Sabtu, 30 Juli 2022 merupakan peringatan Tahun Baru Islam 1444 Hijriah.

Peringatan ini akan datang kurang lebih seminggu dari sekarang.

Penetapan tersebut merupakan hasil kesepakatan bersama 3 Menteri Nomor 375 Tahun 2022 (Menteri Agama), Nomor 1 Tahun 2022 (Menteri Ketenagakerjaan), dan Nomor 1 Tahun 2022 (Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi). Dengan demikian, Pemerintah melalui SKB 3 Menteri itu menetapkan Tahun Baru Islam 2022 sebagai Hari Libur Nasional.


Tahun Baru Hijriah atau Tahun Baru Islam merupakan penentuan penting dalam aktivitas keagamaan umat muslim di seluruh dunia. Tahun Baru Islam menjadi tahun yang menandai suatu peristiwa penting yang terjadi dalam catatan sejarah Islam.


Peristiwa penting itu adalah hijrahnya Nabi Muhammad SAW dari Kota Makkah ke Madinah yang terjadi pada tahun 622 Masehi. Sehingga, hari itu ditetapkan sebagai hari pertama dalam kalender Islam yakni 1 Muharram 1 Hijriah.

Pemerintah Menetapkan Hari Libur Pada 30 Juli

Tanggal 1 Muharram 1444 H sebagai Tahun Baru Islam 2022 ditetapkan oleh pemerintah pada tanggal 30 Juli 2022. Hingga hari ini, keputusan 30 Juli tanggal merah masih sama atau belum ada perubahan resmi dari Kementerian Agama (Kemenag).



Demikian informasi Tanggal Merah Sabtu 30 Juli 2022 Libur Peringatan Hari Apa?. Jawabannya, Hari Sabtu tanggal 30 Juli 2022 adalah tanggal merah memperingati Tahun Baru Islam 2022.




Hits: 1706x | Berikan Komentar!

Hosting Unlimited Indonesia
Paling Viral
No Internet No Life

Cari tahu apa saja yang ada di Internet, dan informasi paling viral hari ini.

Komentar (0)
Tinggalkan Komentar
Ingatlah untuk selalu berkomentar dengan sopan sesuai pedoman situs ini
Komentar ()

MENARIK UNTUK DIBACA!

Kahitna: Sejarah, Lagu Terbaik, dan Kisah di Balik Kelompok Musik Legendaris Indonesia
NULIS ?